Gambar Skema Rangkaian Listrik
Berikut beberapa pengertian dari factor-faktor penting dalam Rangkaian Listrik tersebut. Yang pertama adalah Induktansi yang berarti sifat dari suatu komponen listrik yang menimbulkan potensial kelistrikan terhadap arus yang melewati komponen tersebut. Induktansi memiliki 2 jenis yaitu pertama induktansi diri ( berengaruh terhadap komponen itu sendiri ) dan induktansi bersama ( Bengaruh terhadap komponen lain ). Kedua adalah Kapasitif dengan definisi kemampuan komponen menyimpan muatan listrik. Selanjutnya adalah permifisitas, yaitu kemampuan kemampuan besar kecilnya suatu komponen yang menjadi media penghantaran dalam menerima pengaruh dari medan listrik. Yang terakhir adalah rsitifitas yaitu Kemampuan komponen atau benda dalam menahan laju aliran arus listrik atau kemampuan benda isolasi dalam menghambat arus listrik.
Selanjutnya beralih pada komponen yang sering digunakan dalam pembuatan suatu Rangkaian Listrik sederhana. Komponen-komponen tersebut berupa resistor, indikator, dan sumber tegangan. Resisitor adalah komponen yang berfungsi untuk mengatur jalanya aliran arus litrik dengan cara memberikan hambatan. Nilai dari suatu hambatan pun berbeda-beda tergantung besarnya arus yang diinginkan. Selanjutnya adalah indicator yang berarti sutu komponen yang dapat mendeteksi adanya arus listrik. Indikator yang sering digunakan biasanya adalah LED dan motor DC. Terakhir kita memiliki sumber tegangan ,ini merupakan komponen yang paling penting dalam Rangkaian Listrik. Sumber tegangan adalah komponen yang memproduksi arus listrik untuk dialirkan. Sumber tegangan dapat berupa generator, batteray, accu, dan lainya. Sumber tegangan juga menjadi tempat dimana kutub positif dan kutub negatif berada walaupun. Demikian adalah penjelasan dari beberapa factor dan komponen yang ada dalam Rangkaian Listrik sederhana.
Demikian penjelasan singkat mengenai rangkaian listrik, semoga rangkaian kali ini nantinya dapat berguna dan bermanfaat bagi anda semua. Baca juga artikel menarik lainya, seperti Rangkaian Lampu Otomatis, Rangkaian Alarm Kebakaran, Rangkaian LED Penerang Aquarium dan Rangkaian Penguat Audio Radio Kristal.
0 opmerkings:
Plaas 'n opmerking